Tips Jitu Membersihkan Talenan Supaya Bebas Lemak dan Kotoran
Semy
Jumat, 28 Desember 2018 | 16:02 WIB
Share
Kotoran dan lemak yang mengganggu bisa menempel dan menumpuk pada talenan kalau tidak dibersihkan dengan cara yang tepat. Simak tips di atas supaya talenan selalu bersih maksimal.
1. Keruk talenan dengan pisau setiap kali habis memotong.
2. Perasi jeruk nipis di atas talenan yang sudah dikeruk untuk membersihkan lemak yang masih menempel.
3. Cuci bersih talenan.
4. Jangan menyimpan talenan basah di dalam lemari agar talenan tidak berjamur.